KELEBIHAN & KEKURANGAN OOAD & SSAD
1. PENGERTIAN Analisis dan Desain Berorientasi Objek (Object Oriented Analysis and Design(OOAD)) adalah suatu pendekatan rekayasa perangkat lunak dari sebuah sistem yang terdiri dari sekelompok objek yang saling berinteraksi, dan setiap objek itu mewakili beberapa entitas. Yang ditandai dengan adanya sebuah kelas, elemen data dan perilaku dari objek tersebut. Analisis dan Desain Terstruktur (Structured System Analysis and Design (SSAD)) Metodologi yang umumnya digunakan dalam pembangunan sistem berbasis komputer dalam dunia bisnis dan industri saat ini adalah metode analisis dan design terstruktur (Structured Analisys and Design / SSAD). Metode ini diperkenalkan pada tahun 1970, yang merupakan hasil turunan dari pemrograman terstruktur. Metode pengembangan dengan metode terstruktur ini terus diperbaiki sampai akhirnya dapat digunakan dalam dunia nyata. Melalui SSAD, permasalahan yang komplek di organisasi dapat dipecahkan dan has...